Selasa, 21 Februari 2012

Memaknai Hidup

"Hidup itu tidak selalu lurus dan tidak selalu sesuai dengan rencana yang ada, dengan kita berusaha lebih baik lagi, maka hidup kita bisa kembali lagi menuju jalannya sesuai dengan rencana. Dengan kita bisa kembali ke jalannya dan memaknai hidup kita setiap apa yang kita lakukan tersebut, maka kita akan mendapatkan pelajaran yang terbaik dari hidup kita yang kita jalankan ini."  -Fikri Farobi

2 komentar:

  1. fikri....
    aku adalah orang yang sedang mencari hidup baru yang lebih baik dari sebelumnya. lewat tulsan kamu itu... semakin menguatkan ku.

    fik. adakah... perjalanan in membaik?
    walau rasanya nasi sudah mengering. kalau menjadi bubur kita bisa memberinya ayam dan bumbu penyedap.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Tidak ada kata sia-sia untuk setiap apa yang kita lakukan, semua sudah ada yang mengaturnya.

      Nasi yang sudah mengering pun bisa jadi pembelajaran buat kita kedepannya. Hari ini tidak baik, besok bisa lebih baik lagi. Hari ini makan dengan nasi kering, tapi besok bisa makan dengan nasi yang lebih pulen dan lebih enak.

      Percaya sama Allah SWT, tidak akan ada yang sia-sia, kecuali kita berusaha dengan ikhlas, dan jangan lupa BERSYUKUR. Orang lain belum tentu bernasib sebaik kamu. Lihatlah ke bawah, bersyukur atas kelebihan yang kamu miliki.

      Hapus